Agustus 25, 2009

KETERAMPILAN MENJELASKAN

Keterampilan menjelaskan sangat penting bagi guru karena sebagian besar percakapan guru berpengaruh besar peda pemahaman siswa.
Komponen keterampilan menjelaskan dibagi menjadi dua kelimpok, yaitu:
1) Merencanakan materi penjelasan yang mencakup:
- Menganalisis masalah
- Menentukan hubungan
- Menggunakan hokum, rumus dan generalisasi yang sesuai
2) Menyajikan penjelasan
- Kejelasan
- Penggunaan contoh dan ilustrasi
- Pemberian tekanan
- Balikan


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

silahkan isi komentar disini
KOmentar sobat semua sangat berarti buatku.........

Get paid To Promote at any Location